Film Tentang Teknologi Robot yang Canggih Buatan Tangan Manusia

Film tentang teknologi robot memang memberikan ketertarikan sendiri terhadap perkembangan teknologi robot yang banyak dipengaruhi oleh berbagai macam film fiksi. Pada kehadiran dari film robot ini biasanya akan menampilkan kesatria besi dan menceritakan dunia untuk masa depan.

Baca Juga: Cara Mudah Bertransaksi Bisnis Menggunakan Aplikasi Transfez Bisnis

Robot sendiri menjadi teknologi fiksi yang secara perlahan bisa terealisasi di dunia nyata. Bahkan sudah banyak kemampuan dari manusia yang mampu menghadirkan inovasi terbaru terkait teknologi yang nantinya mampu membawa dunia menjadi orang yang lebih modern seperti halnya film fiksi ilmiah.

Film Tentang Teknologi Robot yang Canggih Buatan Tangan Manusia

Rekomendasi Film Tentang Teknologi Robot

Bagi kamu yang tertarik dengan menonton film yang berubah langsung dengan teknologi robot sebagai inovasi manusia. Maka berikut ini adalah beberapa referensi menarik yang bisa kamu tonton untuk film yang mengusung tema teknologi robot:

1. Pacific rim

Pada film yang satu ini banyak mengusung inspirasi dari anime mecha yang berasal dari Jepang seperti halnya Neon Genesis Evangelion dan mempunyai kesamaan dari konsep film yang dihadirkan yaitu adanya pertempuran untuk melawan alien menggunakan robot yang. Film yang satu ini menceritakan bahwa sayap bumi mengalami porak-poranda yang disebabkan oleh kedatangan monster dengan ukuran raksasa dikenal dengan kaijuu.

Terbentuklah Pan Pasific Defense Corps sebagai salah satu organisasi yang berasal dari hasil kerjasama pada negara di dunia untuk memberikan perlindungan terhadap manusia sehingga menciptakan robot raksasa yang nantinya mampu melawan kaijuu sebagai jaegers.

Lihat Juga Video Mudahnya Kirim Uang dengan Transfez ke Lebih dari 50 Negara

</p

2. Real steel

Film tentang teknologi robot yang telah dirilis tahun 2011 dengan menggabungkan adanya unsur fiksi ilmiah dan genre olahraga yang mampu menciptakan film menjadi lebih unik dan menarik bagi penonton. Kehadiran dari film yang satu ini sebagai bentuk jawaban untuk masa depan olahraga di era robotisasi.

Pada saat dunia sudah tercipta perkembangan teknologi yang sangat pesat maka olahraga seperti hanya tinju menjadi sebuah organisasi yang cukup barbar dan sudah tidak etis lagi untuk dilakukan karena dari eksistensi atau petinju tersebut akan digantikan oleh robot yang nantinya dikendalikan menggunakan remote control. Charlie kenton merupakan mantan petinju profesional yang sudah terkena oleh dampak modernisasi dan untuk bertahan hidup saja harus mengendalikan robotnya sendiri akan tetapi berakhir dengan kekalahan sehingga mempunyai banyak hutang yang tersebar di mana-mana.

Lihat Juga Video Mudahnya Menggunakan Aplikasi Transfez Singapura

3. I, Robot

Salah satu referensi film tentang teknologi robot yang cukup menarik untuk ditonton dan menjadi film fiksi ilmiah dari besutan sutradara Alex Proyas. tayangan dari film yang satu ini telah dibintangi oleh aktor papan atas yaitu Will Smith yang mengisahkan cerita tentang pemberontakan dari robot pekerja untuk melakukan pengancaman terhadap kelangsungan dari hidup manusia.

Film fiksi ilmiah ini sudah dirilis sejak tahun 2004 dan merupakan bentuk dari adaptasi seri novel robot karya dari novel list Isaac Asimov dengan karyanya yang dipublikasi tahun 1950 hingga 1990. Cerita yang diusungnya ini tentang seorang detektif yaitu Del Spooner yang sangat membenci robot karena pernah menjadi tragedi buruk di masa lalunya, akan tetapi kemudian Spooner pun melakukan penyelidikan.

4. Chappie

Film tentang teknologi robot untuk memberikan gambaran tentang peranan dari polisi sebagai penegak hukum ini akan digantikan oleh robot sehingga adanya tingkat kriminalisasi bisa ditekan lebih mudah hanya cukup mengendalikan robot. Dr. Deon Wilson sebagai seorang peneliti hingga programmer yang ikut terlibat untuk melakukan pembuatan squadran robot polisi cukup takut apabila nantinya robot di program untuk melakukan penyerangan terhadap manusia, Deon menciptakan kecerdasan buatan yang nantinya mampu memberikan pasukan robot dengan kemampuan supaya bisa berpikir dan dan melakukan penilaian sendiri terhadap kejahatan sesuai dengan moralnya manusia.

Download Aplikasi Transfez di Googe Play Store dan App Store sekarang juga, GRATIS!

Akan tetapi untuk percobaan yang dilakukannya tersebut justru ditolak oleh Michelle Bradley sebagai CEO pengembang robot, Dion juga tidak menyerah sehingga memutuskan untuk mencuri unit terobox yang sudah rusak untuk dilakukan uji coba kembali. Pada akhirnya robot tersebut diberikan nama Chappie dan justru penelitian yang dilakukannya tersebut kacau sesudah dirinya sendiri diculik komplotan ninja geng untuk membuat program robot yang nantinya bisa melakukan pencurian.

5. A.X.L

Sebuah film tentang teknologi robot yang menceritakan adanya robot anjing sebagai bentuk eksperimen untuk senjata cerdas dalam menunjang kepentingan militer. Pada robot yang digunakan tersebut memiliki kode nama A.XL dan eksperimen yang dilakukannya tersebut harus berakhir dengan bencana yang menyebabkan unitnya melarikan diri di area gurun.

Kemudian robot itu ditemukan seorang pemuda bernama Miles dan justru tidak sengaja mengaktifkan owner pairing system yaitu adanya teknologi yang memberikan kemungkinan pada robot tersebut bisa mengenali majikannya. Dengan demikian Miles membawa robot dan menjadi sahabat yang dapat membantunya setiap saat.

Baca Juga Artikel Tentang Bisnis Lainnya dari Transfez

Bisnis Jasa Service AC
Bisnis Jasa Setrika
Bisnis Jasa Digital Marketing
Bisnis Jasa Gestun
Bisnis Jasa Hukum

6. Transformers

Kehadiran dari film Transformers ini menjadi sebuah film yang menggunakan tema robot dan sangat populer bahkan disukai oleh berbagai kalangan yang menceritakan adanya dua ras berbeda berasal dari planet cybertron dan selalu bertentangan yaitu reception dan Autobots. Keduanya selalu bertarung untuk memperebutkan allsparks memiliki kandungan kekuatan sangat besar.

Bahkan untuk pertarungan antar keduanya tersebut pada akhirnya harus melibatkan pak planet bumi dan allsparks ini telah disembunyikan oleh para autobot dan justru terlacak oleh pimpinan dari decepticon, setelah itu Megatron lalu melakukan pengejaran terhadap allsparks hingga tiba ke bumi. Para autobot tersebut harus datang ke bumi untuk mencarinya dan salah satunya adalah Bumblebee yang melakukan penyamaran sebagai mobil dan bertemu dengan Sam Witwicky yang tidak sadar bahwasanya mobil tersebut adalah alien robot.

google play store   350px appstore

Demikianlah beberapa rekomendasi film tentang teknologi robot yang cukup mengagumkan dengan konsep yang dihadirkannya. Adanya film yang menggunakan teknologi robot ini merupakan bentuk hasil dari programmer komputer yang mampu menghasilkan film seru dan menginspirasi.