Gaji TKI dan TKW di Polandia dan Kebutuhan Biaya Hidup Polandia

Penawaran gaji TKI dan TKW di Polandia yang cukup fantastis emang mampu menarik perhatian bagi WNI. Namun perlu dipahami juga dengan gaji yang tinggi tentu sebanding pada biaya hidup cukup mahal di Polandia sehingga perlu perhitungan secara rinci.

Baca Juga: Cara Mudah Transfer Uang ke Polandia Dengan Aplikasi Transfez

Gaji TKI dan TKW di Polandia dan Kebutuhan Biaya Hidup Polandia

Daftar Gaji TKI dan TKW di Polandia Semua Profesi

Pekerjaan Gaji Rata-rata
Accounting and Finance
Accountant 5,080 PLN
Accounting Assistant 3,870 PLN
Accounting Manager 11,300 PLN
Bookkeeper 3,290 PLN
Chartered Accountant 6,610 PLN
Corporate Treasurer 9,570 PLN
Financial Analyst 9,340 PLN
Financial Manager 14,000 PLN
Internal Auditor 7,050 PLN
Administration / Reception / Secretarial
Administrative Assistant 3,850 PLN
Office Manager 6,690 PLN
Receptionist 2,690 PLN
Secretary 3,430 PLN
Advertising / Grapic Design / Events
Art Director 7,380 PLN
Creative Director 7,460 PLN
Graphic Designer 4,580 PLN
Photographer 4,220 PLN
Airlines / Aviation / Aerospace / Defense
Aerospace Engineer 9,130 PLN
Air Traffic Controller 8,420 PLN
Flight Attendant 5,190 PLN
Pilot 12,500 PLN
Architecture
Architect 9,050 PLN
CAD Drafter 3,810 PLN
Automotive
Mechanic 2,770 PLN
Service Advisor 4,820 PLN
Banking
Bank Branch Manager 13,600 PLN
Teller 2,880 PLN
Bilingual
Teacher 5,750 PLN
Translator 6,610 PLN
Business Planning
Business Analyst 9,250 PLN
Business Development Manager 11,900 PLN
Project Manager 8,650 PLN
Care Giving and Child Care
Nanny 3,080 PLN
Nursery Teacher 2,880 PLN
Construction / Building / Installation
Civil Engineer 6,960 PLN
Construction Project Manager 12,700 PLN
Health and Safety Officer 3,200 PLN
Customer Service and Call Center
Call Center Representative 2,820 PLN
Customer Service Manager 9,730 PLN
Customer Service Representative 2,630 PLN
Engineering
Electrical Engineer 6,840 PLN
Engineer 6,900 PLN
Mechanical Engineer 6,920 PLN
Executive and Management
Chief Executive Officer 16,600 PLN
Chief Financial Officer 15,800 PLN
General Manager 12,600 PLN
Food / Hospitality / Tourism / Catering
Chef 4,660 PLN
Executive Chef 5,100 PLN
Hotel Manager 13,400 PLN
Travel Agent 4,700 PLN
Waiter / Waitress 2,290 PLN
Health and Medical
Dentist 17,500 PLN
Dietitian 13,800 PLN
Laboratory Technician 5,490 PLN
Nurse 5,690 PLN
Human Resources
Human Resources Manager 10,700 PLN
Human Resources Officer 4,250 PLN
Information Technology
Computer Technician 5,740 PLN
Database Administrator 7,230 PLN
Developer / Programmer 7,210 PLN
Information Technology Manager 11,900 PLN
Network Engineer 6,230 PLN
Law Enforcement / Security / Fire
Police Officer 4,580 PLN
Legal
Attorney 14,300 PLN
Legal Assistant 3,740 PLN
Media / Broadcasting / Arts / Entertainment
Journalist 8,060 PLN
Pharmaceutical and Biotechnology
Biomedical Engineer 6,460 PLN
Pharmacist 9,710 PLN
Sales Retail and Wholesale
Cashier 2,710 PLN
Sales Manager 12,000 PLN
Sales Representative 4,890 PLN
Teaching / Education
Elementary School Teacher 5,170 PLN
Secondary School Teacher 5,890 PLN

Baca Juga Artikel Tentang Gaji TKI dan Gaji TKW Lainnya dari Transfez

Gaji TKI dan TKW di Dubai
Gaji TKI dan TKW di Jepang Sektor Pabrik
Gaji TKI dan TKW di Korea
Gaji TKI dan TKW di Singapura
Gaji TKI dan TKW di Mesir

Perbandingan Gaji TKI dan TKW di Polandia Berdasarkan Kota

Kota Gaji Rata-rata
Gdansk 6,890 PLN
Katowice 6,280 PLN
Krakow 8,290 PLN
Lublin 6,490 PLN
Poznan 7,090 PLN
Szczecin 6,690 PLN
Warsaw 8,510 PLN
Wroclaw 8,060 PLN

Kisaran Gaji TKI di Polandia

Gaji TKI dan TKW di Polandia biasa pada kisaran angka Rp 7.224.464 per bulan untuk penghasilan minimumnya. Sementara terdapat gaji maksimum yang mencapai kisaran angka Rp 127.846.547 per bulan.

Meskipun begitu gaji tersebut masih bisa mengalami kenaikan lebih dari gaji tersebut. Hal ini tergantung dari profesi pekerjaan yang dijalankan di Polandia.

Gaji Rata-Rata TKI di Polandia

Gaji TKI dan TKW di Polandia yang terbilang cukup besar rata-rata kisaran pada angka Rp 26.893.840. Dengan artian bahwa separuh dari 50 persen penduduk Polandia ini memiliki gaji kurang dari Rp 26 jutaan.

Sementara itu untuk 50 persen yang lainnya mampu mendapatkan gaji lebih besar dari angka Rp 26 jutaan. Dengan memiliki pekerjaan yang layak besar kemungkinan mendapatkan gaji tinggi, selain itu besar kecilnya gaji dipengaruhi oleh kota tempat bekerja.

Lihat Juga Video Mudahnya Melakukan Pengiriman Uang Ke Luar Negeri

Biaya Hidup di Polandia

Sebagai TKI yang bekerja di Polandia perlu mengetahui besaran biaya hidup untuk memenuhi kebutuhan selama tinggal di negara tersebut. Polandia merupakan negara yang berada di Eropa Timur dan bertetangga dengan Hungaria yang menawarkan biaya hidup cukup mahal.

Berikut inilah rincian untuk biaya hidup yang dibutuhkan selama di Polandia:

Tempat Tinggal

Gaji TKI dan TKW di Polandia yang terbilang cukup besar sebanding lurus dengan mahalnya sewa tempat tinggal. Harga apartemen studio bisa mencapai PLN 1.500 hingga 2.000 per bulan.

Sedangkan untuk apartemen yang memiliki dua kamar di pusat kota harganya bisa mencapai PLN 2.500 sampai 3.000 per bulan. Pilihan yang paling murah yakni dengan tinggal bersama teman dalam apartemen, biaya sewanya PLN 850 sampai 1.000 per orang.

Baca Juga Tips Traveling dari Transfez Lainnya

Tips Traveling Ke Jepang
Tips Traveling Ke Jerman
Tips Traveling Ke Australia
Tips Traveling Ke Belanda

Tagihan Utilitas

Dalam melakukan sewa di apartemen maka akan dikenakan biaya tagihan utilitas sebagai pengeluaran yang tidak dapat dihindari oleh pihak penyewa setiap bulan. Jumlah biaya yang dikeluarkan pun berbeda-beda tergantung dari penggunaan setiap orang.

Namun setidaknya kamu akan membayar biaya utilisan ini kisaran PLN 500 untuk setiap bulannya. Jika kamu tinggal bersama teman, maka pengeluaran akan jauh lebih hemat karena nantinya biaya kamar akan dibagi menjadi dua.

Makan dan Minum

Makan dan minum merupakan kebutuhan pokok yang tak bisa dihindari. Pengeluaran untuk kebutuhan makan minum ini tergantung dari gaya hidup yang dijalani di Polandia.

Jika ingin menghemat bisa makan di kantin dengan biaya PLN 12 sampai 15 satu porsi. Selain itu akan jauh lebih murah lagi jika masak sendiri di apartemen.

Download Aplikasi Transfez

Aplikasi Transfez bisa bantuin kamu untuk transfer uang ke luar negeri dengan lebih cepat, hemat, dan efisien. Transfez Bisnis juga bisa bantuin bisnis kamu dalam melakukan transaksi ke luar negeri loh. Untuk kamu yang ingin mengirim uang ke sanak saudara yang berada di luar negeri karena sedang menjalankan pendidikan, bekerja, ataupun traveling, Transfez akan siap membantu. Aplikasi ini tersedia di Android dan juga iOs.

google play store   350px appstore

Demikianlah daftar gaji TKI dan TKW di Polandia yang cenderung besar dengan biaya hidup sangat besar. Bekerja dengan gaji besar harus dapat me-manage agar penghasilan tidak cepat habis.