Metode pembayaran Shein bisa menggunakan beberapa cara yang mendukung transaksi tersebut. Supaya transaksi pembayaran tersebut lebih hemat maka bisa memanfaatkan kode promo yang berlaku pada semua toko Shein.
Baca Juga: Cara Mudah Bertransaksi Bisnis Menggunakan Aplikasi Transfez Bisnis
Shein merupakan aplikasi yang digunakan untuk berbelanja online yang saat ini sudah marak digunakan oleh kalangan masyarakat. Bahkan banyak di antara pembeli yang belanja desain dengan memanfaatkan kartu kredit.
1. Cara Belanja dan Menggunakan Metode Pembayaran Shein
Shein merupakan salah satu toko fashion yang berasal dari Cina dan memfokuskan terhadap produk jual pada pakaian wanita. Perusahaan yang satu ini mengalami pertumbuhan yang sangat pesat dan mampu menarik perhatian pasar global.
Kesuksesan dari Shein ini tentunya membuat pertumbuhan dengan mengembangkan berbagai macam metode pembayaran dapat dimanfaatkan. Adapun langkah cara yang bisa dilakukan untuk belanja dan menggunakan metode pembayaran dari Shein sebagai berikut:
1. Download dan instal aplikasi Shein
Apabila sebelumnya kamu tidak memiliki aplikasi selain maka sebaiknya langsung download terlebih dahulu pada perangkat smartphone yang saat ini kamu gunakan. Lanjutkan dengan instal aplikasi Shein tersebut pada smartphone.
Guna mendapatkan aplikasi Shein maka kamu bisa mengunjungi Google play store. Kamu bisa download dengan gratis untuk digunakan belanja.
2. Membuat akun Shein dan login
Langkah berikutnya yang harus kamu lakukan supaya bisa belanja desain dan memanfaatkan metode pembayaran Shein yaitu membuka aplikasi yang sudah terinstal di Smartphone kamu. Setelah itu kamu bisa lanjutkan proses ini dengan membuat akun terlebih dahulu jika sebelumnya tidak pernah menggunakan Shein dan silahkan login ketika kamu sudah memiliki akun Shein.
Lihat Juga Video Mudahnya Kirim Uang dengan Transfez ke Lebih dari 50 Negara
Lihat Juga Video Mudahnya Menggunakan Aplikasi Transfez Singapura
3. Pilih produk yang akan dibeli
Pada saat kamu sudah berhasil masuk ke aplikasi Shein maka silakan memilih fashion item yang ingin kamu beli. Ketika kamu sudah menemukan fashion yang ingin dibeli maka lanjutkan klik di item tersebut.
Setelah itu lanjutkan dengan klik tambahkan ke tas guna memasukkan belanjaan kamu ke daftar pembelian. Dengan demikian barang-barang yang kamu pilih ini bisa dilanjutkan untuk proses pembayaran menggunakan metode yang disediakan oleh aplikasi Shein.
4. Check out pesanan belanja desain
Apabila kamu sudah selesai dalam memilih barang yang diinginkan maka bisa melanjutkan proses pembayaran ini untuk menuju ke tas belanja. Demikian kamu bisa menggunakan metode pembayaran Shein untuk melakukan pembayaran dan membuat pesanan pada barang-barang yang sudah dipilih sebelumnya.
Selain itu pun kamu juga dapat memilih ukuran serta kuantitas dari pembelian produk fashion tersebut. Ketika kamu sudah yakin dengan barang belanjaan yang ingin dibeli maka lanjutkan dengan menekan tombol check out supaya bisa diarahkan ke halaman pembayaran.
5. Konfirmasi pesanan
Sebelum kamu bisa menggunakan metode pembayaran Shein maka akan diarahkan terlebih dahulu ke halaman konfirmasi pesanan atas pembelian produk fashion. Pada halaman tersebut sudah tertera adanya alamat shipping hingga metode pengiriman yang dapat disesuaikan dengan keinginan.
Pada tahapan inilah kamu juga dapat memilih metode pembayaran Shein yang nantinya bisa digunakan. Terlebih aplikasi Shein juga sudah menyediakan beberapa pilihan metode pembayaran, apabila kamu sudah memilihnya maka silakan melanjutkan dengan klik tombol lanjutkan membeli.
6. Bayar pesanan
Di tahapan yang satu ini kamu akan segera diarahkan untuk login menggunakan akun metode pembayaran yang dipilih seperti halnya Paypal. Dalam hal ini silakan kamu melanjutkan dengan login menggunakan alamat email serta sandi.
Baca Juga Artikel Tentang Bisnis Lainnya dari Transfez
Bisnis Jasa Desain Grafis
Bisnis Jasa Rias
Bisnis Jasa Rental Motor
Bisnis Jasa Daur Ulang
Bisnis Jasa Instalasi Listrik
Setelah itu silakan kamu memberikan tanda centang pada sumber dana di Paypal yang nantinya ingin kamu gunakan dalam melakukan pembayaran pembelian di Shein. Jika sudah maka lanjutkan dengan klik tombol continue.
7. Konfirmasikan alamat shipping
Pada proses pembelian barang fashion di aplikasi Shein yang sudah berhasil dilakukan. Maka untuk langkah berikutnya yang harus kamu lakukan yaitu klik konfirmasi alamat shipping dan dengan demikian kamu tinggal menunggu barang pesanan kamu dari aplikasi saint tersebut sampai di rumah.
8. Lakukan pengecekan estimasi waktu pengiriman
Jika kamu ingin mengetahui seberapa lama estimasi waktu untuk proses pengiriman ataupun kemungkinan melakukan pengelacakan pesanan. Dengan begitu kamu bisa melakukan dengan cara melihat di bagian perincian pesanan di aplikasi Shein.
2. Cara untuk Pembayaran Shein Tanpa Kartu Kredit dan Paypal
Dalam melakukan pembayaran aplikasi Shein bisa dilakukan tanpa menggunakan kartu kredit dan Paypal. Cara yang satu ini tergolong lebih mudah dan dapat dijadikan sebagai alternatif pilihan untuk memanfaatkan jasa pembayaran online.
Adapun untuk beberapa langkah yang bisa kamu ikuti dalam pembayaran Shein menggunakan viapaypal.id sebagai berikut:
Langkah pertama yang harus kamu lakukan dengan membuka situs viaPaypal dengan alamat https://viapaypal.id yang menjadi salah satu media jasa untuk sistem pembayaran online di aplikasi Shein
Apabila kamu sudah masuk di halaman utama dari situs tersebut maka silahkan langsung scroll dan temukan adanya tombol yang bertuliskan WhatsApp
Setelah itu kamu bisa melanjutkan proses ini dengan klik tombol itu guna menghubungi customer service melalui viapaypal.id menggunakan layanan dari WhatsApp
Dengan adanya fitur chat WhatsApp ini silahkan kamu memberitahukan semua total transaksi pembelian belanja fashion di aplikasi Shein yang sebelumnya sudah kamu lakukan
Pada tahapan berikutnya dari pihak customer service pada jasa pembayaran online tersebut akan menginformasikan pada kamu seberapa uang yang nantinya harus dibayarkan atas pembelian di aplikasi Shein. Untuk jumlah nominal yang sudah diinformasikan dari customer service biasanya terdiri dari jumlah tagihan yang nantinya harus dibayarkan, biaya jasa pembayaran serta kurs Dollar
Langkah selanjutnya yang harus kamu lakukan yaitu tinggal mengikuti semua instruksi dari langkah-langkah yang diberikan oleh pihak customer service tersebut kepada kamu sampai proses untuk melakukan pembayaran atas pembelian di aplikasi Shein berhasil dilakukan
Berikan kemudahan bagi setiap pelanggannya, jasa pembayaran secara online ini biasanya akan menerima pembayaran yang menggunakan metode pembayaran yang telah umum dimanfaatkan seperti halnya transfer antar bank Mandiri, BNI, BRI dan BCA serta juga bisa menggunakan beberapa dompet digital yang mendukung.
Cara Mendaftarkan Akun Jack untuk Kemudahan Finansial Perusahaan Anda
Gunakan Transfez dengan Jack untuk kebutuhan bisnis Anda
Download Aplikasi Transfez
Aplikasi Transfez bisa bantuin kamu untuk transfer uang ke luar negeri dengan lebih cepat, hemat, dan efisien. Transfez Bisnis juga bisa bantuin bisnis kamu dalam melakukan transaksi ke luar negeri loh. Untuk kamu yang ingin mengirim uang ke sanak saudara yang berada di luar negeri karena sedang menjalankan pendidikan, bekerja, ataupun traveling, Transfez akan siap membantu. Aplikasi ini tersedia di Android dan juga iOs. Download sekarang!